Timnas Portugal berhasil meraih kemenangan kesepuluh mereka dalam babak kualifikasi Piala Eropa 2024. Kali ini, Selecao das Quinas berhasil menaklukkan Islandia.
Pada pertandingan Kualifikasi Euro 2024 antara Spanyol vs Georgia. Spanyol meraih kemenangan dengan saat menghadapi Georgia, memantapkan posisi mereka di puncak klasemen.
Pertandingan Kualifikasi Euro 2024 antara Timnas Inggris vs Malta berakhir dengan skor 2-0, memastikan kemenangan bagi tuan rumah dan tidak tergoyahkan.